Recent Posts

Maros Siapkan Anggaran Rp32 Miliar untuk Bayar Gaji ke-14 PNS

Pemkab Maros menyiapkan anggaran sekitar Rp32 Miliar dari APBD 2016 untuk membayar tunjangan hari raya atau gaji ke-14 PNS Pemkab Maros. Bupati Maros HM Hatta Rahman mengemukakan, kebijakan pembayaran tunjangan hari raya atau gaji ke-14 merupakan kebijakan pemerintah pusat. Namun pemerintah pusat tidak menyiapkan anggarannya, jadi pemerintah daerah harus menyiapkannya. “Maka dana …

Read More »

Pejabat Pemkab Maros Tes Urine Dadakan

Sekitar 200 pejabat eselon II dan III lingkup Pemerintah Kabupaten Maros mengikuti tes urine dadakan di Ruang Pola Kantor Bupati Maros, Senin (25/4/2016). Tes urine ini diikuti pula oleh Bupati Maros HM Hatta Rahman, Wakil Bupati Maros HA Harmil Mattotorang dan Sekda Maros H Baharuddin. Sebelum menyampaikan akan melakukan tes …

Read More »

Peringati Hari Kesatuan Gerak, PKK Maros Gelar Beragam Lomba

Memperingati Hari Kesatuan Gerak (HKG) Pembinaan Kesejahteraan Keluarga (PKK) ke 44 tahun 2016, Tim Penggerak PKK Kabupaten Maros menggelar beragam lomba. Lomba tersebut antara lain, lomba lari karung, lomba kata berantai, lomba mengisi air dalam ember dan kreasi kudung. Lomba diikuti pengurus dan kader PKK dari 14 kecamatan. Lomba ini …

Read More »
.