Recent Posts

Pemkab Maros Canangkan Hari Rabu Sebagai Fish Day

Maros – Pemkab Maros mencanangkan hari Rabu sebagai Fish Day atau hari serba ikan. Pencanangan ini dilakukan oleh Bupati Maros HM Hatta Rahman, Senin (18/5/2015). Hari serba ikan merupakan ajakan dan imbauan kepada masyarakat Maros agar mengkonsumsi ikan lebih banyak menuju pola pangan harapan (PPH) minimal 150 gram protein per …

Read More »

Maros Raih Apkasi Award pada Pameran AITIS 2015

Maros – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Maros tak henti mengukir prestasi nasional, kali ini meraih juara pertama kategori Program dan Materi Terbaik Sektor Pariwisata dalam ajang pameran dan promosi dalam Apkasi International Trade and Investment Summit (AITIS ) 2015 di Jakarta. Kegiatan yang digelar oleh Asosiasi Pemerintah Kabupaten Seluruh Indonesia (Apkasi) …

Read More »

Bupati Maros Raih Penghargaan Nasional Apdesi Award

Maros – Bupati Maros HM Hatta Rahman kembali meraih penghargaan tingkat nasional, kali ini Asosiasi Pemerintahan Desa Seluruh Indonesia (Apdesi) Award 2015. Penghargaan ini diserahkan oleh Menteri Desa Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi melalui Dirjen Pembangunan Desa, Johosua M Yoltuwu di Pendopo Bupati Purwakarta, 13 Mei lalu. Bupati Maros HM …

Read More »