Tag Archives: ASN

Bupati Maros Pantau Pelaksanaan Uji Kompetensi Calon Pejabat

Pemkab Maros kembali menggelar uji kompetensi bagi calon pejabat, Rabu (15/11/2017). Uji kompetensi yang digelar di Gedung Serbaguna Pemkab Maros ini dipantau langsung oleh Bupati Maros HM Hatta Rahman. Kepala Badan Kepegawaian Pendidikan dan Pelatihan Daerah (BKPPD) Maros Agustam mengatakan, ujian ini untuk mengisi jabatan struktural administrator, pengawas dan jabatan kepala …

Read More »

Pegawai Pemkab Maros Berpakaian Adat Meriahkan HUT ke-348 Sulsel

Beberapa pegawai di jajaran Pemkab Maros ikut memeriahkan HUT ke-348 Sulawesi Selatan dengan berpakaian adat khas Sulsel dalam memberikan pelayanan, Rabu (19/10/2017). Seperti pada Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) Kabupaten Maros dan Unit Pelaksana Teknis (UPT) Pelayanan Kesehatan di Kantor Bupati Maros. Kepala Bagian Humas Maros …

Read More »

Bupati Maros Pandu Pengucapan Sumpah Ratusan ASN

Ratusan Aparatur Sipil Negara atau ASN lingkup Pemkab Maros melakukan pengucapan sumpah ASN usai upacara rutin di Lapangan Pallantikang Maros, Senin (9/10/2017). Pengucapan sumpah ASN ini dipandu oleh Bupati Maros HM Hatta Rahman dan disaksikan oleh Wakil Bupati Maros HA Harmil Mattotorang serta pejabat lainnya. HM Hatta Rahman berpesan agar …

Read More »

Bupati Maros Imbau Pejabat Agar Tidak Malas Ikut Upacara

Bupati Maros HM Hatta Rahman mengimbau para pejabat Pemkab Maros agar tidak malas mengikuti upacara rutin hari Senin. Hal itu disampaikannya usai mendapati barisan pejabat eselon III yang tampak sedikit saat upacara di Lapangan Pallantikang Maros, Senin (9/10/2017). Dirinya kemudian memerintahkan Sekretaris Daerah (Sekda) Maros Baharuddin dan Kepala Badan Kepegawaian, …

Read More »

Hari Ini Pemkab Maros Mulai Bayarkan THR untuk ASN

Pemkab Maros mulai mencairkan Tunjangan Hari Raya (THR) atau gaji ke-14 kepada para Aparatur Sipil Negara (ASN) hari ini, Rabu (14/6/2017). Bupati Maros HM Hatta Rahman mengatakan, sekisar Rp23,1 miliar telah disiapkan untuk membayarkan THR atau gaji ke-14 bagi 7000-an ASN Pemkab Maros. Pencairan ini dilakukan berdasarkan Petunjuk Teknis (Juknis) …

Read More »

Pemkab Maros Sudah Siapkan Anggaran Gaji 13 dan Gaji 14

Pemkab Maros menyiapkan dana sedikitnya Rp60 miliar. Anggaran ini disiapkan untuk pembayaran gaji 13 dan gaji 14 ASN lingkup Pemkab Maros. Bupati Maros HM Hatta Rahman mengatakan, anggaran tersebut terbagi atas dua peruntukan, yakni untuk gaji 13 dianggarkan sebesar Rp32 miliar sedangkan untuk gaji 14 atau Tunjangan Hari Raya (THR) …

Read More »

Pemkab Maros Gelar Upacara Hari Lahir Pancasila

MAROS – Pemkab Maros menggelar upacara Hari Lahir Pancasila di Lapangan Pallantikang Maros, Kamis (1/6/2017). Upacara diikuti ribuan PNS, unsur TNI dan Polri, jajaran Muspida dan pejabat lingkup Pemkab Maros . Bupati Maros HM Hatta Rahman yang bertindak sebagai inspektur upacara mengatakan, komitmen pemerintah untuk penguatan Pancasila sudah sangat jelas …

Read More »

ASN Pemkab Maros Malas Berkantor saat Ramadan akan Diberi Sanksi

Bupati Maros Hatta Rahman mengeluarkan surat edaran mengenai penetapan waktu kerja ASN lingkup Pemkab Maros saat Ramadan 1438 Hijiriah. Kabag Humas Pemkab Maros Kamaluddin Nur mengatakan, selama Ramadan, jam kerja ASN dikurangi sekitar sejam. Hal ini dilakukan untuk memaksimalkan kinerja ASN saat berpuasa. Surat edaran mengenai jam kerja pegawai saat …

Read More »

Pemkab Maros Kerjasama SimGaji dengan PT Taspen

Pemkab Maros melakukan penandatanganan kerjasama tentang Sistem Informasi Pengelolaan Gaji (SimGaji) dengan PT Taspen. Penandatanganan dilakukan saat upacara Hari Kesadaran Nasional di Lapangan Pallantikang Maros, Rabu (17/5/2017). SimGaji merupakan komputerisasi proses penggajian yang terintegrasi dengan aplikasi keuangan daerah dan unit kerja lainnya dengan menyajikan data secara akurat, tepat dan up …

Read More »