Maros – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Maros tahun ini akan menaikkan tunjangan kepala desa dari Rp750.000 menjadi Rp1.200.000. Pemkab Maros juga akan memberikan tunjangan untuk ketua RT, RW, Babinsa dan Babinkamtibmas. Demikian diungkapkan Bupati Maros HM Hatta Rahman saat menghadiri Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) Kecamatan Bantimurung yang dilaksanakan di aula kantor …
Read More »Pembangunan Pasar Tramo Maros Dilanjutkan
Maros – Pasar tradisional modern (tramo) Kabupaten Maros yang berada di belakang Kantor Bupati Maros akan beroperasi tahun ini. Dalam waktu dekat pembangunan pasar tramo akan dilanjutkan kembali dan langsung dapat digunakan oleh warga Maros. “Kami menganggarkan Rp 10 miliar di APBD 2013 Maros untuk melanjutkan kembali pembangunan pasar tramo, …
Read More »Maros Akan Miliki Kereta Gantung di Bantimurung
Maros – Pemerintah Kabupaten Maros akan membangun kereta gantung di atas gunung karts yang menghubungkan kawasan wisata Bantimurung, Leang-leang, dan hutan Karaengta. Kelak ketiga wilayah tujuan wisata ini dapat dikunjungi dalam waktu singkat melalui udara. “Izin pemanfaatan kawasan hutan lindung dan taman nasional Bantimurung sudah terbit dari Kementerian Kehutanan. Sekarang …
Read More »Maros Jadi Incaran Pengembang
Maros – Kabupaten Maros menjadi incaran pengembang perumahan besar asal Makassar. Hampir setiap hari ada pengusaha yang menemui Bupati Maros HM Hatta Rahman untuk mencari lokasi perumahan. Bahkan investor asing juga sudah antre untuk membenamkan modal di kabupaten tempat Bandara Internasional Sultan Hasanuddin ini berada. Pengusaha sekaligus owner IMB Group, …
Read More »