Blog Layout

Ketua TP PKK Maros Lantik dan Kukuhkan Ketua TP PKK Kecamatan dan Bunda PAUD Kecamatan, Desa dan Kelurahan

Ketua Tim Penggerak PKK Kabupaten Maros Hj Suraida Hatta bertempat di Gedung Serbaguna Pemerintah Kabupaten Maros pada Selasa  (23/4/2019), melantik sejumlah Ketua Tim Penggerak PKK Kecamatan dan mengukuhkan Bunda PAUD Kecamatan, Desa dan Kelurahan. Tampak hadir Bupati Maros, HM Hatta Rahman serta beberapa Kepala OPD/Camat dan Kepala Desa/Lurah.   Ketua …

Read More »

Kadis Budpar Launching Culinary Night Festival dan Pekan Jajanan Tradisional TWA Bantimurung

Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Kabupaten Maros melakukan sebuah terobosan guna meningkatkan minat kunjungan wisatawan di kawasan Taman Wisata Alam Bantimurung dalam bentuk kegiatan  Culinary Night Festival  yang akan diadakan pada setiap malam minggu dan Pekan Jajanan Tradisional  pada setiap hari Minggu. Kegiatan tersebut resmi launching  pada Sabtu (13/4//2019) oleh Kepala …

Read More »

Pemda Maros Sambut Kunjungan Peserta Benchmarking Pemprov Bali

Pemerintah Kabupaten Maros dalam hal ini Badan Kepegawaian, Pendidikan dan Pelatihan Daerah menerima kunjungan Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Provinsi Bali dalam rangka kegiatan Benchmarking ke Pemerintah Kabupaten Maros. Penyambutan bertempat di Baruga A Kantor Bupati Maros pada Kamis (11/4/2019) oleh Kepala Badan Kepegawaian, Pendidikan dan Pelatihan Daerah Kabupaten Maros …

Read More »

Diskominfo Roadshow Sosialisasikan Aplikasi e-Lapor

Kepala Bidang Pengelolaan Data dan Layanan Publik Dinas Kominfo Kabupaten Maros, Dra. Sumartini, MM pada beberapa kesempatan yang lalu telah menyampaikan bahwa Sosialisasi e-Lapor akan diawali melalui media radio dilanjutkan dengan Kegiatan Forum Sosialisasi dan kemudian dimantapkan dengan kegiatan Roadshow ke beberapa OPD Teknis sebagai Sentra Layanan Publik seperti Dinas …

Read More »

Diskominfo Gelar Sosialisasi Layanan Aspirasi dan Pengaduan Online Rakyat (e-Lapor)

Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Maros menggelar kegiatan Sosialisasi e-Lapor bertempat di Baruga A Kantor Bupati Maros pada Selasa (26/3/2019) dengan menhgadirkan Narasumber dari Provincial Advisor Transformasi – GIZ (Lembaga yang menangani Percepatan Penyebarluasan Informasi Melalui IT); Ir. Fadiah Macmud, M.Pd. dan Perwakilan dari Inspektorat Provinsi Sulawesi Selatan. Kegiatan dibuka …

Read More »

Bupati Membuka MUSRENBANG Tingkat Kabupaten Maros Tahun 2019

Musyawarah Perencanaan Pembangunan Daerah Tingkat Kabupaten Maros Tahun 2019 dalam rangka penyusunan Rencana Kerja Pemerintah Daerah Tahun 2020 diadakan hari ini, Senin, 25 Maret 2019 bertempat di Ruang Pola Kantor Bupati Maros. Kegiatan ini dihadiri oleh Perwakilan dari Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan, Ketua dan Anggota DPRD Kabupaten Maros, Kepala OPD, …

Read More »

Dinas PP dan PA Bersama Sejumlah Stakeholder Gelar Seminar RANPERDA Perlindungan Perempuan

Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Kabupaten Maros bekerjasama dengan Badan Penelitian dan Pengembangan Daerah Kabupaten Maros menyelenggarakan Seminar Hasil Rancangan Naskah Akademik Ranperda Perlindungan Perempuan, Senin, 18 Maret 2019 di Baruga A Kantor Bupati Maros. Kegiatan ini terselenggara berkat kerjasama dengan mitra dari Yayasan Bursa Pengetahuan Kawasan Timur Indonesia …

Read More »