Home / Sosial (page 23)

Sosial

Bupati Maros Kembali Sumbangkan Gajinya

Maros – Bupati Maros HM Hatta Rahman kembali menyumbangkan satu tahun gajinya termasuk gaji 13 pada Badan Amil Zakat Infak dan Sedekah (BAZIS) Kabupaten Maros. Penyerahan dilakukan usai salat Jumat di Masjid Al Markaz Maros, Jumat (12/7/2013). Gaji yang diserahkan adalah gaji September 2012 hingga Juli 2013 plus gaji 13 …

Read More »

Operasi Yustisi Temukan 30 Perusahaan Tak Kantongi Izin

Maros –  Tim Terpadu Operasi Yustisi Penanganan Gangguan Keamanan dan Konflik Sosial di Kabupaten Maros kembali melakukan operasi, Senin (8/7/2013). Kali ini Operasi Yustisi menemukan sekitar 30 perusahaan yang berada di sekitar Kecamatan Marusu tidak mengantongi izin. Dalam operasi ini, tim sekedar memberikan surat pernyataan kepada pihak perusahaan. Namun bila …

Read More »

Serunya Pawai dan Karnaval Budaya Maros

Maros – Memeriahkan peringatan hari lahir ke 54 Kabupaten Maros, Pemkab Maros juga menggelar pawai dan karnaval budaya di kawasan kantor Bupati Maros.  Selasa (2/7/2013). Pawai dan karnaval budaya ini menyajikan kekayaan dan keragaman seni-budaya Maros. Diikuti 20 barisan anak-anak TK dan kelompok bermain yang tampil lucu dengan pakaian adat …

Read More »

Bupati Maros Hadiri Hari Bhayangkara

Maros – Bupati Maros HM Hatta Rahman menghadiri upacara Hari Bhayangkara ke-67 yang digelar di halaman Markas Kepolisian Resort Maros, Senin (1/7/2013). Dalam upacara ini sekitar 86 personil Polres Maros dinaikkan pangkatnya. Mereka yang naik pangkat berdasarkan prestasinya. Diantaranya berhasil mengungkap kasus besar di lingkup Polres Maros seperti kasus pencurian …

Read More »

Manasik Jamaah Calon Haji Maros Dimulai

Maros – Jamaah calon haji asal Kabupaten Maros mengikuti manasik haji di aula masjid Al Markaz Maros, Kamis (27/6/2013). Manasik massal tingkat Kabupaten Maros ini dibuka Bupati Maros HM Hatta Rahman. Di depan para jamaah calon haji, Bupati Maros mengemukakan, para peserta manasik haji mesti bersyukur karena terpilih menunaikan ibadah …

Read More »

Peringatan Isra Miraj dan Syukuran Adipura

Maros – Pemkab Maros menggelar peringatan Isra Miraj di aula Al Markaz, Kamis (13/6/2013). Hikmah Isra Miraj disampaikan oleh Dr KH Sanusi Baco yang menyampaikan bahwa Shalat merupakan ibadah yang memiliki makna duniawi dan ukhrawi. Shalat satu-satunya ibadah dalam Islam yang diserahterimakan langsung oleh Allah SWT kepada Nabi Muhammad Saw. …

Read More »

Raih Adipura, Kantor Bupati Maros Penuh Ucapan

Maros – Halaman Kantor Bupati Maros dipenuhi ucapan selamat atas keberhasilan Kabupaten Maros meraih Piala Adipura, Senin (10/6/2013). Ucapan tersebut berbentuk spanduk, karangan bunga, hingga  baligho. Ucapan selamat Adipura itu berasal dari berbagai kalangan, mulai pimpinan SKPD, perbankan, perusahaan swasta, hingga organisasi kemasyarakat. Ucapan itu tersebar hingga pinggir jalan sekitar Kantor …

Read More »

Maros Raih Juara Umum Dua STQ Sulsel

Maros – Kabupaten Maros patut berbangga karena kafilah Kabupaten Maros berhasil meraih juara dua umum dalam Seleksi Tilawatil Quran (STQ) Provinsi Sulsel Sulsel ke-28 tahun 2013 yang digelar di Asrama Haji Sudiang Makassar pada 27-30 Mei lalu. Dalam ajang yang melombakan Tilawatil Quran, Hifdzil Quran dan Tafsir Al Quran ini, …

Read More »

Kafilah Maros untuk STQ Sulsel Dilepas

Maros – Kafilah Kabupaten Maros yang akan berlaga dalam Seleksi Tilawatil Quran (STQ) tingkat Provinsi Sulsel dilepas Bupati Maros HM Hatta Rahman di halaman kantor Bupati Maros, Senin (27/5/2013). Dalam STQ Sulsel yang digelar di Asrama Haji Sudiang Makassar pada 27 hinga 30 Mei 2013 itu, Maros mengirin 16 qari …

Read More »

Pemkab Maros Bentuk Tim Terpadu Operasi Yustisi

Maros – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Maros membentuk Tim Terpadu Operasi Yustisi Penanganan Gangguan Keamanan dan Konflik Sosial di Kabupaten Maros. Tim ini terdiri atas Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) Maros, Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP), Kodim 1422, Polres Maros juga Kejaksaan Negeri Maros. Kepala Bidang Penanganan Konflik Badan …

Read More »
.